Spesifikasi MESIN FILLING TABLE With Filling Tank
MESIN FILLING TABLE With FILLING TANK
Mesin Filling atau mesin pengisi adalah mesin yang digunakan untuk mengisi cairan ke dalam sebuah wadah, baik wadah botol, gelas plastik, dan sebagainya. Proses kerja secara manual bukan saja menyita waktu, namun juga mempengaruhi tingkat akurasi berat produk. Mesin ini memberikan solusi untuk kedua persoalan di atas yaitu waktu dan akurasi. Penggunaan Mesin Filling ini mampu bekerja secara cepat dan akurat.
Di dalam meja terdapat tanki yang dapat menampung produk yang akan dikemas. Material terbuat dari bahan full stainless steel yang higienis dan mudah dibersihkan.
Spesifikasi :
FILLING TABLE
Kapasitas tanki : 50 Liter/Batch
Material Tanki : Stainless Steel
Material Cover Meja : Stainless Steel
Sumber Daya : Listrik
Daya Pompa : 1,5 HP
Kelengkapan : Box panel, WLC, Roda
MANUAL FILLING MACHINE
Model : FBT-M160
Daya : 400 W
Filling Range : 5-3200 ml
Max Flow : 2,8 Liter/menit
Informasi Detail :
GARUDA MACHINERY
(OFFICE & WORKSHOP)
Jl. H. Abd majid No. 107B Pakisjajar, Kec. Pakis, kab. Malang, Jawa Timur 65154
NB :
- Harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan, untuk informasi lengkap mengenai ketersediaan unit serta harga update mesin silahkan menghubungi kami.
- Harga yang tertera belum termasuk biaya layanan
- Estimasi pengerjaan 45-60 Hari (menyesuaikan tingkat kerumitan mesin dan banyaknya pengerjaan sehingga silahkan konfirmasi terlebih dahulu)
- Berat yang tertera hanya berat dari dokumen pembelian.
mesin pengisian