Spesifikasi Mesin Pengupas Biji Kopi Kering(Huller)
MESIN HULLER - PENGUPAS KOPI KERING
Mesin ini digunakan untuk mengupas kulit kopi kering yang sudah dijemur dengan hasil kupasan merata dan tingkat pengupasan hingga 90%. Dengan mesin ini, biji dan kulit akan terpisah secara otomatis pada corong output berbeda. Mesin ini sangat cocok digunakan untuk usaha kopi maupun kakao. Kami menyediakan mesin ini dengan berbagai kapasitas sesuai kebutuhan anda.
Spesifikasi :
Kapasitas : 50-75 kg/jam
Power : Motor Bensin 5.5HP
Bahan Bakar : Bensin
Material : Mild Steel
Transmisi : Pully + V.Belt
Fitur :
- Tersedia dengan beberapa kapasitas
- Proses pengupasan lebih efektif dan efisien
- Proses finishing lebih baik dan elegan
- Garansi resmi selama 1 tahun
Informasi Detail :
GARUDA MACHINERY
(OFFICE & WORKSHOP)
Jl. H. Abd majid No. 107B Pakisjajar, Kec. Pakis, kab. Malang, Jawa Timur 65154
NB :
- Harga bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan, untuk informasi lengkap mengenai ketersediaan unit serta harga update mesin silahkan menghubungi kami.
- Harga yang tertera belum termasuk biaya layanan
- Estimasi pengerjaan 45-60 Hari (menyesuaikan tingkat kerumitan mesin dan banyaknya pengerjaan sehingga silahkan konfirmasi terlebih dahulu)
- Berat yang tertera hanya berat dari dokumen pembelian.
mesin pengupas biji-bijian